Rabu, 09 Oktober 2013

Struktur Organisasi Perusahaan Financial



Struktur Organisasi Perusahaan Financial

Keterangan:
·         Direktur utama
Bertanggung jawab kepada: dewan komisaris Membawahi:direktur pembelian dan gudang,direktur administrasi & keuangan,direktur pemasaran Tugas: membuat rencana pengembangan dan usaha perusahaan dalam jangka pendek & panjang memberikan laporan pertanggungjawaban kepada rapat umum pemegang saham(RUPS)bertanggung jawab penuh atas tugasnya untuk kepentingan perseroan dalam mencapai maksud dan -tujuannya Wewenang: mengawasi serta mengurus kekayaan perusahaan menunjuk,mengangkat dan memberhentikan direktur menandatangani permintaan pengeluaran kas yang jumlahnya besar dan sifatnya penting menetapkan pencapaian tujuan untuk jangka panjang mengambil keputusan dan strategi bagi perusahaa.
·         Direktur pembelian dan gudang
Bertanggung jawab kepada: Direktur utama Membawahi: bagian pembelian,bagian penerimaan,bagian gudang Tugas: menandatangani segala urusan pembelian ,penerimaan,dan gudang.bertanggung jawab atas segala urusan yang berhubungan dengan pembelian Wewenang: memberikan kebijaksanaan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan pembelian dan gudang Bagian pembelian Bertanggung jawab kepada: Direktur pembelian dan gudang Membawahi:- Tugas: mementukan pemasok yang dipilih dalam pengadaan barang mengeluarkan order pembelian kepada pemasok yang dipilih Wewenang: membuat pemesanan pembelian dan memesan barang kepada pemasok membuat pembelian yang befungsi untuk menambah stock barang.
Ø  Bagian pembelian
Bertanggung jawab kepada: Direktur pembelian dan gudangMembawahi:-Tugas:mementukan pemasok yang dipilih dalam pengadaan barangmengeluarkan order pembelian kepada pemasok yang dipilihWewenang:membuat pemesanan pembelian dan memesan barang kepada pemasokmembuat pembelian yang befungsi untuk menambah stock barang.
Ø  Bagian gudang
Bertanggung jawab kepada: Direktur pembelian dan gudang Membawahi:- Tugas: memepersiapkan barang yang akan dikirim bertanggung jawab atas penyimpanan kembali barang yang diterima dari retur penjualan bertanggung jawab menyerahkan surat order penjualan dan barangnya ke bagian pengirimanmengajukan permintaan pembelian sesuai dengan posisi persediaan yang ada digudang Wewenang: memeriksa penjualan yang dibawa pelanggan saat ingin melakukan retur penjualan mengontrol retur penjualan dan retur pembelian
·         Direktur administrasi dan keuangan   
Bertanggung jawab kepada:direktur utamaMembawahi:departemen personalia dan umum, departemenkeuangan,departemen akuntansiTugas:melakukan penelitian dan analisa keuangan termasuk masalah pajakmelakukan verifikasi ulang atas semua bukti kas,penerimaan dan pengeluarankasmelakukan verifikasi atas semua buku penjualan tunai,faktur penjualan dannota pembelian-serta bukti barang dari perusahaan ke konsumenWewenang:menandatangani seluruh dokumen yang berkaitan dengan aministrasiperusahaanmembuat evaluasi kegiatan perusahaan bidang keuangan.
Ø  Departemen personalia dan umum
Bertanggung jawab kepada:direktur adminstrasi dan keuangan Membawahi: bagian umum,pegawai dan humas Tugas:membuat perencanaan pegawai sesuai kebutuhan dari setiap departemenbertanggungj jawab dalam memilih dan mendapatkan pegawai yang sesuai dengan kebutuhan- perusahaanmemberikan pelatihan kepada pegawai agar mempunyai motivasi kerja dan menemukan solusi untuk -setiap persoalan yang dihadapi oleh pegawai perusahaan Wewenang: menilai dan mengukur kinerja pegawai memberikan sanksi kepada pegawai yang melanggar aturan perusahaan memberikan saran-saran dan pertimbangan kepada direktur.
Ø  Departemen keuangan
Bertanggung jawab kepada:Direktur administrasi dan keuangan Membawahi:bagian kasir, bagian kredit Tugas: mengkoordinir,menganalisa,mengelola data-data,sehingga tersusun suatu laporan keuangan- perusahaan ikut serta dalam mengamankan asset perusahaan bertanggung jawab atas kegiatan keuangan mengatur masalah yang berhubungan dengan penyediaan dan enggunaan dana.menyediakan laporan keuangan untuk internal maupun eksternal perusahaan Wewenang: mengatur kebijaksanaan dan engendalian keuangan untuk penghematan biaya pengeluaran perusahaan.
Ø  Departemen akuntansi
Bertanggung jawab kepada: Direktur administrasi dan keuanganMembawahi:bagian piutang, utang,penagihan,pembukuanTugas:bertanggung jawab pada uruan piutang,utang, penagihan,dan pembukuanmemeriksa kebenaran penulisan dan perhitungan kwitansi dan surat jalanmemeriksa limit piutang dari setiap peruahaanWewenang:menetapkan metode-metode yang digunakan dalam pencatatan akuntansi
·         Direktur pemasaran
 Bertanggung jawab kepada: Direktur utama Membawahi:departemen penjualan,departemen promosi Tugas: merencanakan dan merumuskan kebijakan strategis yang menangkut pemasaran memonitoring dan mengarahkan proses2 diseluruh divisi direktorat pemasaran melakukan koordinasi strategis antar direktoratmemberikan masukan pada direktur utama dalam memutuskan hal-hal yang berkaitan dengan pemasaran Wewenang: menetapkan pedoman harga barang dan jasa menetapkan dan mengevaluasi upaya strategis dan kebijakan pemasaran serta penmgadaan barang dan jasa menetapkan sistem pengendalian hasil produksi serta bahan baku dan pelengkap
Ø  Departemen promosi
Bertanggung jawab kepada:direktur pemasaran Membawahi:bagian riset pasar,bagian promosi Tugas: bertanggungjawab atas kegiatan pemasaran menerima an memahami setiap keluhan pelangganmembuat rencana “costumer visit” dan “costumer call” untuk period tertentu Wewenang: menetapkan cara mempromosikan barang ke pelanggan.
Ø  Departemen penjualan
Bertanggung jawab kepada:Direktur pemasaranMembawahi:bagian order penjualan ,bagain pengirimanTugas:bertanggungjawab kepada direktur pemasaranmengkoordinir penjualan agar memenuhi targetmenyusun rencana penjualanmengikuti dan menganalisa perkembangan pasarmenganalisa laporan penjualan & mengadakan evaluasi serta memberikansaran dalam rangka peningkatan penjualanWewenang:memberikan kebijakan-kebijakan atas rencana penjualan.
*  Bagian order penjualan
Bertanggung jawab kepada: Departemen penjualan Membawahi:- Tugas: membuat faktur penjualan mencatat order yang diterima dari pesanan membawa dokumen order penjualan ke bagian otorisasi kredit Wewenang: memverifikasi order langganan mencakup data pelanggan secara lengkapmeng-otorisasi pengembalian barang oeh pelanggan dengan cara membuat memo kredit.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar